Kamis, 11 Februari 2010

Astaga.com lifestyle on the net : Ada yang Aneh

Entahlah apa cuma saya yang mengalaminya. Astaga.com lifestyle on the net : Ada yang Aneh. Halaman postingan Astaga.com lifestyle on the net ternyata sampai saat ini belum juga bertambah jumlah IBL (Inbound Link) nya. Tepatnya sudah 3 minggu lamanya, tidak ada perubahan backlink yang saya dapatkan. Padahal dalam kurun waktu sebulan ini saya sudah lumayan kerja ekstra mencarikan vitamin B *Backlink.. untuk artikel kontes SEO Astaga.com lifestyle on the net ku. Dukungan dari sahabat-sahabat juga sampai saat ini belum diindex oleh robot google. Padahal saya perkirakan ada puluhan ribuan backlink yang tertunda :lol: dan belum masuk ke rekening blog saya.

Apakah ada teman-teman kontestan Astaga.com lifestyle on the net yang senasib dengan saya? coba periksa di Google Webmaster Tools kalian, alamatnya di www.google.com/webmasters/tools/. Terus pada Dashboard >> Your site on the web >> Links to your site. Di sana ditampilkan the real backlink yang anda dapatkan.

Pantas saja posisi di SERP khususnya di Top 10 google perubahan yang signifikan tidak ada sama sekali. Dan posisi blog Astaga.com lifestyle on the net ku juga tak kunjung naik-naik,hihiih. *tampaknya udah mulai mencari kambing hitam* bilang aja saya memang lol soal urusan SEO.... :D

Saya curiga si matt cutts dan kawan-kawan lagi liburan musim panas. Sampai lupa ngurusin tugasnya mengatur lalu lintas antar backlink. Awas klo liburannya ke Makassar. Kalau ketemu biar tak jitak botak kepalanya,hahahha....i'm sowry dude, i really luv you

Tidak ada komentar:

Posting Komentar