Jawaban Palsu Merebak Jelang UN (Ujian Nasional) - Sekitar 2.448.071 siswa SMA, MA, dan SMK bakal mengikuti ujian nasional (unas) hari ini. Sebanyak 41.327 di antaranya adalah siswa yang tidak lulus tahun lalu dan ikut ujian ulang tahun ini. Kementerian Pendidikan Nasional (Kemendiknas) berharap agar pelaksanaan unas hari pertama ini diawali dengan kejujuran. Siswa diimbau tidak percaya dengan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar